50 Soal PAS PAI Dan Budi Pekerti Kelas 2 Dan Kunci Jawaban Lengkap Kisi-Kisi Soal Update

50 Soal PAS PAI Dan Budi Pekerti Kelas 2 Dan Kunci Jawaban Lengkap Kisi-Kisi Soal Update

Contents [Show Up]
50 Soal PAS PAI Dan Budi Pekerti Kelas 2 Dan Kunci Jawaban Lengkap Kisi-Kisi Soal Update
Soal PAS Pendidikan Agama Islam Dan Budi Pekerti dapat Bapak dan Ibu Guru ujicobakan pada siswa-siswi Anda. Semoga Siswa-siswi anda akan berhasil dengan nilai yang maksimal dan menjadi generasi penerus yang handal dan berkualitas serta berakhlaqul karimah.
50 Soal PAS PAI Dan Budi Pekerti Kelas 2 Dan Kunci Jawaban Lengkap Kisi-Kisi Soal Update
Dalam mendukung usaha para guru mengukur penguasaan materi siswa-siswinya, kami menyajikan beberapa soal PAS/UAS yang dapat diujicobakan dan dapat mengukur kemampuan siswa siswi kelas 2 SD/MI. Saya yakin dengan usaha yang keras dan sungguh-sungguh pada akhirnya akan menghasilkan output (lulusan) yang memuaskan.
Soal yang kami sajikan sudah disesuaikan dengan indikator-indikator yang harus dikuasai oleh siswa/siswi kelas 2.

Kisi- kisi tes merupakan rancangan tujuan- tujuan khusus dan perilaku-perilaku khusus yang akan menjadi dasar penyusunan soal- soal dengan tujuan agar tes yang kita susun tidak menyimpang dari bahan (materi) secara aspek kognitif (pengetahuan), afektif (tingkah laku), maupun psikomotor (keterampilan) yang akan dicakup dalam tes, dibuatlah sebuah tabel grid, kisi- kisi atau blue print. Ujudnya adalah sebuah tabel yang memuat tentang perincian materi kognitif dan tingkah laku serta keterampilan yang harus dikuasai siswa beserta imbangan/proporsi yang dikehendaki oleh penilaian. Setiap kotak diisi dengan bilangan yang menunjukan jumlah soal, nomor soal. Tabel spesifikasi diperlukan sebagai dasar atau pedoman dalam pembuatan soal-soal dalam penyusunan tes.

PETUNJUK UMUM:
1. Tulislah nama dan nomormu di sudut kanan atas lembar jawab!
2. Bacalah soal dengan teliti!
3. Kerjakan terlebih dahulu soal-soal yang kamu anggap paling mudah!
4. Teliti kembali pekerjaanmu sebelum kamu serahkan kepada Bapak/Ibu guru!

I. Berilah tanda silang (x) pada huruf a, b, c atau d!
KD  3.15 Memahami kisah keteladanan Nabi Muhammad SAW
Siswa dapat menyebutkan Nabi yang menjadi suri tauladan  bagi umat islam 
Siswa dapat menyebutkan sikap terpuji dari kisah keteladanan Nabi Muhammad SAW
Siswa dapat Menyebutkan arti gelar Al – Amin
Disajikan  beberapa gambar, siswa dapat menyebutkan gambar mana yang mencerminkan sikap jujur
Siswa dapat Menjelaskan arti sikap jujur dari kisah keteladanan Nabi Muhammad SAW

1. Nabi yang menjadi suri tauladan bagi umat islam adalah nabi . . .
a. Adam
b. Idris
c. Muhammad

2. Sejak kecil Nabi Muhammad SAW sudah memiliki sifat. . .
a. Bohong
b. Jujur
c. Curang

3. Karena kejujujurannya Nabi Muhammad mendapat gelar Al-Amin.
Al-Amin artinya . . .
a. Jujur
b. Dapat dipercaya
c. Suri tauladan

4. Dibawah ini gambar yang menunjukkan sikap jujur adalah  . . .
a.




b.
c.

5. Anak yang jujur akan dipercaya oleh orang lain .
Jujur artinya . . .
a. Berkata apa adanya
b. Berkata Bohong
c. Berkata Dusta

KD 3.2 Memahami pesan – pesan pokok Q.S an – Nas dan Q.s Al – ‘Asr
Siswa dapat menyebutkan arti arti An - Nās
Siswa dapat menyebutkan  cara menunjukan sikap berlindung kepada Allah SWT 
Disajikan surat an-nas ayat tiga, anak dapat meneruskan ayat tersebut
Siswa dapat menyebutkan pesan yang terdapat dalam
surat Siswa dapat menyebutkan  jumlah ayat Surat An – Nās

6. Surat dibawah ini yang artinya manusia adalah. . .
a. Al Falaq
b. Al Ikhlas
c. An Nās

7. Agar dilindungi  dari godaan setan kita harus memohon pertolongan kepada . . .
a. Batu
b. Manusia
c. Allah

8. Kejahatan datang dari . . . dan . . .
a. Jin dan manusia
b. Manusia dan malaikat
c. Jin dan malaikat

9. . . .

a.

b.
c.

10. Surat an Nās terdiri dari . . . ayat
a. 3
b. 5
c. 6

KD 3.1 Mengetahui huruf hijaiyyah bersambung sesuai dengan makharijul huruf
Disajikan huruf hijaiyyah bentuk bersambung, siswa dapat merubah huruf hijaiyyah bentuk bersambung menjadi bentuk tunggal
Disajikan huruf hijaiyyah tunggal, siswa dapat menyambung huruf hijaiyyah
Disajikan sebuah lafal, siswa dapat menyebutkan nama huruf hijaiyyah yang disambung diakhir
Disajikan sebuah lafal, siswa dapat menyebutkan jumlah huruf yang terdapat pada lafal tersebut
Untuk lebih jelasnya silahkan klik link ini untuk melihat kisi-kisi soal
11. Kata   gb~s     jika ditulis dengan huruf hijaiyyah tunggal menjadi . . .
a. d ! | s
b. d ! és
c. d c~s

12. kata   $ h P l ã   jika ditulis dengan huruf hijaiyyah  bersambung menjadi . . .
a. #jRm ã
b. #jRne
c. $ kRmã

13. Pada lafal  Sj-   yang disambung diakhir adalah huruf . . .
a. ,b. P
c. h

14. lafal GR&Bm  terdiri dari . . .  huruf
a. 4
b. 5
c. 6

KD 3.5 Memahami makna al – Asmaul al – Husna : Al – Quddus, As – Salam, dan Al – Khaliq
Siswa dapat menyebutkan arti Al – Khaliq
Disajikan gambar, siswa dapat menyebutkan ciptaan Allah yang paling sempurna  pada gambar
Siswa dapat mensyukuri nikmat Allah
siswa dapat menyebutkan cara menggunakan ciptaan allah
Siswa dapat menyebutkan nama Ciptaan Allah SWT

15. Allah Maha Pencipta adalah arti dari asmaul husna . . .
a. A l- Quddūs
b. As – Salam
c. Al - Khāliq

16. Ciptaan  Allah yang paling sempurna  ditunjukkan oleh gambar  . . .
a.

b.
c.

17. Ketika mendapat nikmat dari Allah kita harus mengucapkan  . . .
a. Innalillahi
b. Alkhamdulillah
c. Bismillah

18. Dibawah ini yang termasuk cara menggunakan ciptaan Allah dengan baik adalah . . .
a. Kaki digunakan untuk menginjak-injak tanaman
b. Tangan digunakan  untuk membuang sampah sembarangan
c. Mulut digunakan untuk bicara sopan dan santun

19. Allah menciptakan alam semesta beserta isinya, ciptaan Allah disebut . . .
a. Makhluk
b. Khaliq
c. Manusia

KD 3.8 Memahami sikap kerja sama dan saling tolong menolong
Dapat menyebutkan arti sikap kerja sama 
Disajikan gambar, siswa dapat menyebutkan contoh sikap kerja sama dalam lingkungan masyarakat yang terdapat pada gambar tersebut
Disajikan sebuah table, siswa dapat menyebutkan manfaat kerja sama
Disajikan sebuah gambar, siswa dapat menyebutkan gambar yang boleh dilakukan dengan tolong menolong

20. Melakukan pekerjaan bersama-sama adalah arti dari . . .
a. Kerja sama
b. Tolong menolong
c. Tidak peduli atau acuh tak acuh


21. Dibawah ini yang termasuk contoh kerja sama dalam lingkungan masyarakat adalah . .
a.

b.

c.

22. Perhatikan table berikut ini!
1. Pekerjaan lebih cepat selesai
2. Pekerjaan menjadi berat dan banyak
3. Menguatkan kerukunan
4. Menciptakan pertengkaran
5. Mempererat persaudaraan






Pada table diatas manfaat bekerja sama ditunjukkan oleh nomor . . .
a. 1- 2-3
b. 1- 3 - 4
c.   1- 3 - 5

23. Gambar dibawah ini yang termasuk contoh tolong menolong yaitu. . .
a. m


b.

c.

KD 3.4 Memahami hadis yang terkait dengan perilaku hidup bersih dan sehat
Disajikan hadits tentang perilaku hidup bersih, siswa dapat meneruskan hadits tersebut
Siswa dapat menyebutkan ungkapan hidup bersih 
Disajikan gambar, siswa dapat menunjukkan contoh perilaku menjaga  kebersihan lingkungan pada gambar tersebut
Siswa dapat menyebutkan cara menjaga kesehatan dan kebersihan badan
Untuk lebih jelasnya silahkan klik link ini untuk melihat kisi-kisi soal
24. Annaḍāfatu minal . . .
a. Īmāni
b. Aṭṭuhūru
c. Mutaṭahhirīna

25. Kebersihan pangkal . . .
a. Keindahan
b. kesehatan
c. kenyamanan

26. Gambar dibawah ini yang termasuk contoh peduli terhadap lingkungan yaitu . . .
a.


b.

c.

27. Menjaga kebersihan badan dengan . . .
a. Cuci kaki
b. Mandi
c. Cuci tangan

KD 3.6 Memahami makna doa sebelum dan sesudah makan
Disajikan do’a sebelum makan, siswa dapat meneruskan do’a tersebut
Siswa dapat menyebutkan  cara makan menurut ajaran agama islam 
Siswa dapat menyebutkan do’a sesudah makan

28. Allāhumma bāriklanā fīmā razaqtanā waqina  . . .
a. ‘ażāban nār(i)
b. Wasaqāna
c. Minal īmāni

29. Sebelum dan sesudah makan kita harus . . .
a. Berdo’a
b. Bernyanyi
c. Bermain

30. Setelah selesai makan kita harus mencuci . . .
a. Kaki
b. Tangan
c. Muka

KD. 3.9 Memahami doa sebelum dan sesudah wudhu
Siswa dapat menyebutkan rukun wudhu
Siswa dapat menyebutkan sunnahnya membasuh anggota wudhu
Disajikan gambar, siswa dapat mengurutkan gerakan wudhu yang ada pada gambar tersebut
Siswa dapat menyebutkan hal-hal yang membatalkan wudhu
Siswa dapat menyebutkan air yang dapat digunakan untuk wudhu

31. Niat  termasuk . . . wudhu
a. Sunnah
b. Syarat
c. Rukun

32. Membasuh anggota wudhu sebanyak . . . kali
a. 2
b. 3
c. 4

33.
Gambar disamping menunjukkan gerakan dalam wudhu yaitu . . .
a. Membasuh muka
b. Membasuh kedua tangan
c. Mengusap kepala

34. Dibawah ini yang membatalkan wudu adalah . . . .
a. Buang air kecil
b. Buang ludah
c. makan

35. Perhatikan rukun wudu  dibawah ini!
1. Tertib
2. Niat
3. Membasuh kedua kaki sampai mata kaki
4 Membasuh kedua tangan sampai siku
5 Mengusap kepala
6 Membasuh muka
Pada gambar diatas urutan gerakan wudu yang benar  ditunjukkan oleh nomor . . . .
a. 2 -  6 - 3 - 5 -  4 - 1
b. 2 – 6 – 1 -  4 - 3 - 5
c. 2 – 6 -  4 -  5 – 3 – 1

36. Alam semesta bukti adanya .....
37. Sungai,laut dan danau contoh ciptaan Allah SWT di ......
38. Nama-nama Allah SWT yang indah dan agung disebut ....
39. Semua pemberian Allah SWT harus kita ....
40. Allah SWT Maha pencipta disebut .....
41. Adanya langit dan bumi menunjukan Allah maha .....
42. Nabi Muhammad SAW tidak pernah berbohong sejak ......
43. Bicara bohong adalah ciri orang .......
44. مِنَ الْجِنَّةِ وَالنَّاسِ Bunyi surat An Nas ayat ke ....
45. Surat An Nas ayat kedua berbunyi .....
46. Suri tauladan bagi umat Islam adalah......
57. Karena jujur, Nabi Muhammad SAW mendapat gelar ....
48. Jujur  artinya berkata ....
49. Orang yang jujur mendapat ....
50. kebalikan sikap jujur adalah....
Untuk lebih jelasnya silahkan klik link ini untuk melihat kisi-kisi soal
Kunci Jawaban Soal  PAS  Kelas 2 Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti

KD 3.15 KD 3.2 KD 3.1 KD 3.5 KD 3.8 KD 3.4 KD  3.6 KD 3.9
1 C 6 C 11 A 15 C 20 A 24 A 28 A 31 C
2 B 7 C 12 A 16 C 21 B 25 B 29 A 32 B
3 B 8 A 13 B 17 B 22 C 26 A 30 B 33 B
4 B 9 B 14 C 18 C 23 C 27 B 34 A
5 A 10 C 19 A 35 C