Putri salju Cake Lembut Resep Dan Video Tutorial cara Membuatnya

Putri salju Cake Lembut Resep Dan Video Tutorial cara Membuatnya
Putri salju , kue dengan rupa yang cantik dan rasa yang khas dapat mengisi toples lebaran, dan jadi suguhan tamu, keluarga, teman dekat  anda.

Bisnis bisa diawali dari rumah. Bisnis rumahan cukup menjanjikan bisa mendapat tambahan penghasilan. Bagi anda Ibu rumah tangga yang punya banyak waktu silahkan mencoba-coba untuk membuat kue apa saja. Ga apa-apa mulanya untuk kebutuhan pribadi keluarga, menyenangkan anak-anak dan suami, selanjutnya dapat dikembangkan mulai promosi tetangga dekat, saudara selanjutnya masyarakat umum.
Putri salju Cake Lembut Resep Dan Video Tutorial cara Membuatnya
Zaman yang serba mahal, kita siasati dengan membuat kue sendiri. Jadilah ibu yang kreatif sehingga kita dijamin puas dengan kue bikinan sendiri.

Bahan:
1. 1 kilo gram terigu segitiga
2. 750 gram mentega
3. 25 gram susu bubuk
4. 150 gram keju
5. 1 sendok makan roombutter
6. 2 sendok makan gula halus
7. 1/2 sendok teh vanili
8. 5 butir kuning telur

Taburan
Gula icing/gula putri salju

Cara Membuat:
- Masukan semua bahan ke dalam satu wadah
- Aduk-aduk hingga lembut (aduk pakai tangan)
- Parut keju kedalam adonan, aduk lagi hingg tercampur rata
- Pipihkan, lalu bentuk bulan sabit menggunakan cetakan
- Tata diloyang
- Masukan open selama kurang lebih 30 menit
- Setelah matang taburi gula icing
- Siap dihidangkan
Pembaca yang budiman, jika Anda merasa bahwa artikel di blog ini bermanfaat, silakan bagikan ke media sosial lewat tombol share di bawah ini:
 
About - Contact Us - Sitemap - Disclaimer - Privacy Policy
Back To Top